croPLUS: Cara Membuat Pesan Masuk Dikomputer




Klik Start

Ketikkan di searh bar Secpol.msc seperti gambar dibawah ini

 

Maka akan muncul seperti Gambar paling atas
 
Klik Lokal Policies > Security Options

Cari Interactive logon message title for user attempting to logon Double klik

Isi dengan judul pesan anda misalnya “WARNING”, “PERINGATAN” atau apa saja terserah anda
Kalau sudah klik Apply dan Ok

Sekarang cari Interactive logon message text for user attempting to logon Double klik

Isi dengan isi pesan anda misalnya “Komputer ini milik pribadi tolong jangan sembarangan!” atau “Jangan lupa baca basmalah dulu!”. Atau apa saja terserah anda.

Kalau sudah klik Apply dan Ok

Tutup jendela Secpol.msc-nya

Restart Komputer


Temukan saya diFaceebook dan diTwitter
BAGIKAN →

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jika Anda Menyukai Artikel-Artikel Di Blog Ini Silahkan Masukkan Email Anda Untuk Mendapatkan Update Blog Ini

Masukkan Email